-->

Cara Flashing Dan Isi Data EMMC VIVO Y28 Firmware 100% Tested.

DianAndroidCenter - Teman-teman mungkin sudah banyak yang tau VIVO Y28 merupakan salah satu Handphone yang saat ini sedang di minati oleh banyak kalangan di Tanah Air, yang menjadikan Merk Smartphone ini di gemari oleh berbagai kalangan adalah Harganya yang terjangkau dan menawarkan desain yang elegan, mewah dan futuristik. Namun disini kita tidak akan membahas mengenai spesifikasi ataupun harga dari Smartphone Merk Vivo, melainkan berbagai sedikit tutorial bagi anda yang mengalami kendala pada salah satu series dari Smartphone Android yakni VIVO y28. 

Ada beberapa kasus yang saya dapat dengan VIVO Y28 ini antara lain Aplikasi yang corrupt seperti teman-teman sedang bermain game tiba-tiba keluar pesan "Sayangnya Android Anda Telah Berhenti", Bootloop, Hardbrick, Softbrik, Gagal Rooting dan lain-lain..

Anda bisa menggunakan berbagai macam cara untuk mengatasi masalah ini yakni dengan menggunakan Factory Reset atau Hard Reset tapi terkadang ada beberapa masalah yang tidak bisa di tangani hanya dengan melakukan cara tersebut. Salah satu cara yang paling ampuh bisa anda lakukan adalah dengan melakukan Flashing Ulang sehingga VIVO y28 milik anda akan menjadi seperti baru kembali seperti saat pertama kali anda membelinya. 

Dalam hal ini kita akan menggunakan cara menggunakan PC Via UFI BOX dan Flashtool, selain karena memudahkan anda dalam melakukan Flashing dengan menggunakan PC lebih tinggi tingkat keberhasilannya. 

1. Bagaimana cara Flashing VIVO Y28 dengan menggunakan Flashtool
  • Bahan yang di perlukan :
  1. Firmware VIVO Y28 Download Disini, Upgrade 1 Disini, 2 Disini, 3 Disini, 4 Disini
  2. Driver VIVO Y28  Download Disini dan Disini
  3. SP Flashtool  Download Disini dan Disini.
  • Setelah semua bahan di download untuk mempermudah silakan diletakkan file ke dalam satu folder.
  • Setelah itu Ekstrak semua bahan di atas.
  • Jalankan aplikasi flash_tool.exe
  • Setelah itu klik Scater-Loading.
  • Lalu cari file Scatter yang terdapat di dalam folder firmware yang sebelumnya anda sudah Esktrak.
  • Kemudian Pilih Download Only, jangan lupa beri tanda Ceklis di Semua Kotak lalu Klik DOWNLOAD.
  • Sekarang Matikan Vivo Y28 anda, setelah itu hubungkan dengan PC menggunakan USB Cable/Kabel Data.
  • Jika anda sudah benar Install Drivernya maka akan terdeteksi/terbaca di komputer. Maka proses flashing firmware akan berjalan, Jika berhasil akan tampil tulisan dengan tanda Ceklis seperti gambar dibawah ini.
  • Selesai....
2. Bagaimana cara isi data EMMC BGA 221 buat VIVO Y28.
  • Bahan yang perlu di persiapkan antara lain..
  1. Emmc BGA KMR82 
  2. UFI BOX.
  3. Data EMMC VIVO Y28 TESTED Download Disini dan Disini
  • Setelah semua disiapkan teman-teman yang punya UFI BOX dan ingin belajar silakan Kontak saya ke nomor hp 0811-2870-322. 



Advertisement
BERIKAN KOMENTAR ()